Teguk Kesegaran Es Degan Berbagai Varian Rasa dan Churros yang Kriuk di Cocoye

Bahkan, jauh-jauh hari sebelum usahanya resmi dibuka.

Mulai dari branding, konsep, bahkan aset digital seperti sosial media, dan lain sebagainya sudah disiapkan dengan matang oleh Endrita Agung.

“Perlu waktu lebih dari tiga bulan untuk riset sebelum menentukan jenis usaha yang dijalankan. Memilih minuman berbahan dasar kelapa muda tentu tidak begitu saja muncul. Alasan paling kuat adalah bagaimana bisa menghadirkan produk yang sama sekali tidak ada negatifnya,” Endrita menjelaskan.

Bukan Es Kopi susu kekinian, boba atau bahkan es tebu, kelapa muda menjadi pilihan karena dianggap yang paling sempurna tanpa ada nilai negatifnya.

Menjadi yang terbaik adalah tujuan utama dari @cocoye.id baik dari segi produk maupun service.

Selain menggunakan bahan baku kelapa muda berkualitas, Cocoye juga menggunakan sirup premium impor yang biasadigunakan di cafe menengah ke atas.

Dari segi pelayanan, Cocoye menawarkan kemudahan bertraksaksi sejak pertama kali dibuka.

Selain pembayaran cash, cocoye juga menerima pembayaran menggunakan berbagai aplikasi e-wallet seperti Gopay,shoppepay, OVO, Dana dan lain-lain dalam aplikasi Qris.

“Untuk mendapatkan produk Cocoye, bisa mengunjungi utlet utama Cocoye di Jalan I Gusti Ngurah Rai III /30G Bago, Tulungagung. Cocoye juga dapat dipesan melalui Delivery order Cocoye di 082200979816 Free tanpa dipungut biaya antar untuk wilayah kota Tulungagung, “Endrita menguraikan.

Selain itu, lanjutnya, Cocoye juga bisa langsung dipesan melalui aplikasi Grab Food Cocoye id, bagi yang sibuk dan tidak ada waktu kaluar untuk jajan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Mulai obrolan
Layanan konsumen
Hallo, Ada yang bisa kami bantu